Halo teman-teman, pada postingan kali ini saya ingin membagikan tutorial bagaimana caranya agar kita bisa live streaming menggunakan kamera dslr atau mirrorless merk canon.
Ini sangat cocok buat kamu yang ingin live streaming ke youtube, facebook, zoom meeting, atau sejenisnya, baik itu untuk kebutuhan streaming game, ceramah, event, virtual event, jualan online, dan sebagainya.
Untuk mempermudah penjelasannya, teman-teman bisa menyimak beberapa video yang akan saya lampirkan pada postingan ini.
Pembahasan beberapa video ini sangat berkaitan, jadi teman-teman silakan tonton biar bisa lebih mudah memahami teori dan prakteknya :
- Kamera apa aja yang support, alat apa saja yang dibutuhkan sesuai tipe kamera
- Menggunakan alat kabel data untuk streaming
- Menggunakan hdmi video capture untuk streaming
Cara Live Streaming Pake Kamera Canon DSLR/Mirrorless
Cara Live Streaming Pake Kamera Canon dengan Kabel Data (Tanpa Capture Card)
Setelah teman-teman memahami dasar, dan juga alat yang dibutuhkan, untuk meningkatkan skill live streaming, silakan pelajari software broadcasting seperti OBS Studio atau VMIX.
Baca juga :
- Kumpulan Tutorial Broadcast Live Streaming OBS Studio Bahasa Indonesia Lengkap
- Kumpulan Tutorial Broadcast Live Streaming VMIX Bahasa Indonesia Lengkap
Baiklah teman-teman, itulah beberapa pembahasan kita tentang live streaming menggunakan kamera canon, semoga bermanfaat.