Cara Pasang Facebook Live Chat Messenger WordPress
Sebelum masuk ke tutorial, saya mau memberikan referensi plugin yang bisa digunakan untuk memasang Live Chat Facebook.
- Facebook Messenger for WordPress
- WP Facebook Messenger
- Cool Facebook Chat Messenger
- Facebook Messenger LiveChat
- Facebook Live Chat
Dari kelima plugin facebook live messenger chat diatas, saya merekomendasikan yang pertama, karena gratis, simpel, dan ringan. Kamu juga bisa coba satu-satu plugin diatas, biar nga penasaran.
Tutorial Memasang Facebook Messenger for WordPress
- Download dan Install Plugin Facebook Messenger for WordPress
- Aktivasi plugin, lalu ke Setting > FB Messengger, kemudian isikan link fanspage pada kolom yang tersedia.
- Kamu juga bisa mengatur beberapa settingan, misal bahasa, timeline, event, posisi, warna, logo, dsb, atau bisa ikuti settingan ini.
- Simpan, dan lihat hasilnya.
Nah itulah pembahasan tentang Cara Pasang Facebook Live Chat Messenger WordPress Widget Live Chat, semoga bisa bermanfaat. Silakan share dan komentar jika bermanfaat.