Cara Unroot Android dari SuperUser – Untuk Anda yang memiliki smartphone dalam keadaan sudah root pasti memiliki aplikasi yang terinstall bernama Super User atau Super SU. Aplikasi ini berguna untuk memberikan izin kepada setiap perintah atau perubahan yang ada pada sistem android smartphone Anda.

 

Anda bisa mendownload Super Su di Playstore

Baca juga artikel tentang cara root samsung galaxy grand prime tanpa pc.

Tapi bagaimana caramya jika Anda ingin menghapus aplikasi SuperUser atau ingin unroot smartphone Anda. Caranya sangat mudah Anda cukup mengikuti tutorial kali ini.

Cara Unroot Android dari SuperUser

  1. Buka aplikasi Super User atau Super SU yang ada pada smartphone Anda. Aplikasi ini biasanya ada pada smartphone yang sudah dalam kondisi root.
  2. Pilih tab pengaturan.
  3. Scrool kebawah pilih Unroot penuh.
  4. Muncul Menu Pop-up pilih Lanjutkan.
  5. Kemudian Reboot smartphone Anda.
  6. Selesai smartphone Anda sudah unroot.

Aplikasi Super SU atau Super User sudah tidak ada lagi di smartphone Anda. Mudah kan.

Terimakasih telah membaca artikel Cara Unroot Android dari SuperUser semoga bisa bermanfaat untuk Anda.

Jangan lupa untuk like dan bagikan ke teman Anda.